Akibat PD II : Dalam Bidang Politik


Akibat PD II dalam bidang politik :


1. Munculya negara" adidaya, seperti AS dan Uni Soviet.

2. Lepasnya beberapa negara jajahan, seperti : Indonesia, China, dll.

3. Lahirnya negara" baru, seperti : Indonesia, Filipina, India, Pakistan, dan Srilangka.

4. Lahirnya PBB (United Nations) akibat dari gagalnya LBB (Liga Bangsa-Bangsa).

5. Timbulnya perang dingin akibat dari persaingan AS dan Uni Soviet.

6. Munculnya paham Zionisme (Zionisme adalah gerakan yang dilakukan oleh
    orang-orang Yahudi untuk mendirikan negara khusus bagi komunitas Yahudi)
    yg kelak akan menimbulkan perang-perang skala kecil di wilayah Timur Tengah.

7. Munculnya politik mencari kawan atau aliansi yg dibentuk berdasarkan kepentingan
    keamanan bersama. Misalnya : NATO (North Atlantic Treaty Organization), METO
    (Middle East Treaty Organization), dan SEATO (Southeast Asia Treaty
    Organisation).

8. Munculnya politik memecah belah negara. Misalnya :
    - Jerman dibagi 2 : Jerman Barat dan Jerman Timur
    - Korea dibagi 2 : Korea Utara dan Korea Selatan
    - Indo-Cina dibagi 3 : Laos, Kamboja, dan Vietnam
    - India dibagi 2 : India dan Pakistan

19 komentar:

  1. makasih banyak buat infronya, sangat bermanfaat dan menambah wawasan,,... salam sukses !! :-)

    http://goo.gl/kwMAfa

    BalasHapus
  2. Nah ini blog yang paling lengkap infonya menurut gw :v
    Thankz banget Infonya ^_^

    BalasHapus
  3. Trima kasih,karena tlah membantu anak saya mengerjakan pr

    BalasHapus
  4. Trima kasih,karena tlah membantu anak saya mengerjakan pr

    BalasHapus
  5. Trima kasih,karena tlah membantu anak saya mengerjakan pr

    BalasHapus
  6. Terimaksihh:) sangat membantu sekalii

    BalasHapus